Foto: Isi Kegiatan Saat Masa Pandemi di Saung Wayang Golek
INILAH, Bandung - Sejumlah anak dengan mengenakan masker bermain wayang golek bersama dalang Saung Cepot, Cibeunying Kaler, Kota Bandung, Rabu (25/11/2020).
Pengenalan wayang golek pada anak-anak tersebut bertujuan memberikan pemahaman yang lebih mengenai budaya leluhur agar mencintai budaya Indonesia sekaligus mengisi waktu luang selama masa pandemi Covid-19. (Syamsuddin Nasoetion)
Komentar (0)