INILAHKORAN, Bandung - Spoiler drama korea Yumi's Cells 2 episode 5, sosok Goo Woong kembali hadir di tengah kisah romantis hubungan Yumi dengan Yoo Ba Bi.
Yumi's Cells 2 dibintangi oleh aktor ternama Kim Go Eun dan Jin Young GOT7 yang siap berpartisipasi dalam drama bergenre komedi romantis.
Drama korea Yumi's Cells diadaptasi dari judul webtoon terkenal dengan judul yang serupa. Menceritakan tentang seorang pekerja kantoran bernama Yumi yang diperankan oleh Kim Go Eun. Sedangkan Jin Young GOT7 berperan sebagai Yoo Babi yang merupakan rekan kerja Yumi yang begitu tampan.
Baca Juga: Setelah Keluar dari Blockberry Creative, Chuu LOONA Lakukan Kolaborasi dengan B.I
Simak spoiler drama korea Yumi's Cells 2 episode 5 berikut ini:
Setelah beberapa lama tak bertemu, Yumi akhirnya kembali bertemu dengan sang mantan pacar, Goo Woong, pada malam natal.
Pertemuan tersebut pun tampak aneh dan juga canggung yang sangat terlihat jelas dari raut wajah masing-masing.
Bukan hanya dengan Yumi, Goo Woong pun bahkan bertemu dengan kekasih Yumi yang baru, Yoo Ba Bi.
Sebelumnya, Goo Wong menghadapi kesulitan dengan studio gamenya saat hubungannya dengan Yumi mulai diambang perpisahan.
Artikel Terkait
Spoiler Yumi's Cells 2 Episode 3: Yumi Akui Perasaannya, Kisah Asmaranya dengan Yoo Ba Bi akan Segera Terjalin
Spoiler Yumi's Cells 2 Episode 3: Yoo Ba Bi Makin Terang-terangan Tunjukan Perasaannya Pada Yumi?
Spoiler Yumi's Cells 2 Episode 5: Yumi Habiskan Malam Natal Bersama Yoo Ba Bi, Goo Woong Tiba-tiba Datang?
Spoiler Yumi's Cells Episode 5: Goo Woong Temui Yoo Ba Bi untuk Bahas Soal Yumi?
Spoiler Yumi's Cells 2 Episode 5: Yumi Bertemu dengan Goo Woong, Cinta Lama Bersemi Kembali?