INILAH KORAN, Bandung – Sistem buka tutup akan diberlakukan di rest area ruas jalan tol Jasa Marga Group.
PT Jasamarga Related Business (JMRB) bersama pengelola rest area lainnya telah berkoordinasi dengan pihak Kepolisian untuk melakukan sistem buka tutup pada saat pelaksanaan arus balik Lebaran 2022.
General Manager Perencanaan dan Pengendalian Operasional PT JMRB Meta Herlina Puspitaningtyas menjelaskan penerapan sistem buka tutup dilakukan guna mengurai kepadatan di dalam rest area.
Baca Juga: Disdik KBB Umumkan Libur Sekolah Diperpanjang Pasca Cuti Bersama Lebaran 2022
Hal itu pun dilakukan ungkap Meta Herlina Puspitaningtyas, untuk mengurai kepadatan di dalam rest area terutama jika sedang dilakukan one way di ruas jalan tol.
"Atas diskresi Kepolisian, kami masih melakukan rekayasa buka/tutup rest area di jalan tol arah Jakarta secara situasional, terutama saat terjadi kepadatan di rest area selama rekayasa lalu lintas one way berlangsung," ucap Meta dikutip dari Antara, Jumat, 6 Mei 2022.
Adapun, rest area yang diberlakukan sistem buka tutup adalah rest area yang berpotensi menimbulkan titik-titik kepadatan di jalan tol arah Jakarta.
Baca Juga: Kemendikbudristek Beri Tambahan Libur Lebaran 2022 Bagi Siswa, Ini Jumlah Harinya
Selanjutnya, Meta Herlina Puspitaningtyas menyampaikan pemberlakukan sistem tersebut untuk memaksimalkan efektivitas one way.
Artikel Terkait
H+1 Lebaran 2022, Jalur Utama Selatan Bandung-Cianjur Meningkat Tajam
Polisi Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2022 di Jalur Kalimalang Bekasi Terjadi Jumat 6 Mei
Memasuki Libur Lebaran 2022, Objek Wisata Air Panas di Garut Ramai Dikunjungi Wisatawan
Arus Balik Lebaran 2022, Polda Jabar Imbau Warga Gunakan Jalur Arteri
Arus Balik Lebaran 2022, Kapolres Cianjur : Hindari Kawasan Puncak
Arus Balik Lebaran 2022, Pengendara Motor Meninggal Usai Kecelakaan di Lintas Sumatera
Biar Gak Kena Macet, Ini 4 Rute Alternatif ke Bandung Saat Arus Balik mudik Lebaran 2022
Info Arus Balik Lebaran 2022: Polisi Berlakukan Contraflow di Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta
Disdik KBB Umumkan Libur Sekolah Diperpanjang Pasca Cuti Bersama Lebaran 2022
Kemendikbudristek Beri Tambahan Libur Lebaran 2022 Bagi Siswa, Ini Jumlah Harinya