INILAHKORAN, Bandung – Pemain muda potensial milik Persib Bandung, Bayu Fiqri akan meninggalan Maung Bandung, pelatih Persib, Robert Albert pun mengaku senang.
Bayu Fiqri meninggalkan Persib lantaran mendapat panggilan Timnas Indonesia.
Bek muda Persib yang potensial ini akan menjalani pemusatan latihan bersama Tim Nasional Indonesia.
Bayu Fiqri akan mulai bergabung program latihan bersama Timnas mulai tanggal 19 hingga 28 Januari 2022 di Bali.
Baca Juga: Arteria Dahlan Minta Maaf ke Masyarakat Sunda, Netizen: Dimaafkan Tapi Kalo Lupa Sih Tidak
Baca Juga: Joko Widodo Sebut Pemimpin Otorita IKN Nusantara Berlatar Belakang Arsitek, Apakah Ridwan Kamil?
Selain pemusatan latihan, tim asuhan Shin Tae-yong tersebut diagendakan melakoni pertandingan persahabatan internasional melawan Timor Leste di Denpasar, Bali.
Pelatih Persib Bandung, Robert Albers mengaku senang ada pemainnya yang bisa berkontribusi untuk Timnas.
Dengan bergabungnya Bayu Fiqri bersama Timnas, pemain yang biasa mengisi posisi bek kanan dan kiri itu akan mendapat pengalaman dari pertandingan level internasional.
Artikel Terkait
Ini Catatan Roberts Alberts Saat Persib Kalahkan Borneo FC
Daftar Harga Bahan Pokok Hari Ini 19 Januari 2022: Telur Ayam Ras Rp28.300 Per Kg
David da Silva Masih Mandul, Ini Kata Robert Rene Alberts
Pemain Persib Tinggalkan 'Medan Perang' di Bali, Ada Apa?
Robert Rene Alberts Senang Bayu Fiqri Dipanggil Timnas Indonesia
Ini Kondisi Febri Hariyadi dan Henhen Herdiana Menurut Dokter Persib
Tak Mau Bernasib Seperti Arema, Rafi Ghani Wanti-wanti Pemain Persib, Ini Isinya....
Bacakan Dua Lembar Pleidoi, Begini Ekspresi Herry Wirawan, Dia Minta Maaf
PANAS! Giliran Umuh Muchtar Serang Haruna Soemitro, 'Dia Cuma Cari Hidup di Exco PSSI'
Shin Tae Yong Diusik, Umuh Muchtar Ngamuk: Keluar dari Exco PSSI Haruna Soemitro!