INILAHKORAN, Bandung - Hati yang sakit atau rusak bisa menjadikan Allah tidak memberi hidayah kepada kita lagi dan berbuah kebinasaan.
Untuk mengetahui penyebabnya, Ustadz Solikhin Abu Izzanuddin menjelaskan 6 sumber kerusakan hati dalam laman Instagram video.islam.
“Sesungguhnya kerusakan hati itu didasarkan 6 hal,” (Imam Hassan Al-Bashri)
Baca Juga: Hasilkan Tiga Lagu Selama Ditahan, Ardhito Pramono: Banyak Inspirasi Datang
Baca Juga: Resmi! 'Squid Game' Season 2 Segera di Garap, Lee Jung Jae Tetap Jadi Pemeran Utamanya
- Sengaja berbuat dosa karena masih ada harapan bisa bertaubat
- Mengajarkan ilmu pengetahuan tapi tidak mengamalkannya
- Tidak ikhlas mengajarkan ilmu pengetahuan
- Makan rezeki yang datang dari Allah tapi tidak bersyukur
- Tidak puas dengan nikmat Allah
- Mengebumikan jenazah tapi tidak pernah mengambil pelajaran dari peristiwa tersebut.
Baca Juga: Cegah Klaster PTM, Kota Bandung Segera Lakukan Swab Acak
Baca Juga: Drama 'The King of Tears Lee Bang Won' Hentikan Siaran Selama 2 Pekan Terkait Kecelakaan Kuda
Maka hati-hati dengan 6 sumber kerusakan hati. Semoga kita terhindar dari kebinasaan dan kehancuran.***(Lia Kamilah)
Artikel Terkait
Jangan Tertukar! Inilah Perbedaan Silaturahmi dan Silaturahim Menurut Ustadz Syafiq Riza Basalamah
Terlambat Sholat Apakah Dosa? Ustadz Khalid Basalamah Jawab Begini
Jelaskan Surat Ad-Dhuha, Ustadz Hanan Attaki: Allah Itu Gak Akan Ninggalin Kamu Seperti Manusia
Ingin Sukses Dunia Akhirat? Ustadz Adi Hidayat: Khusyuk Tunaikan Amalan Ini Saja !
Tutorial Taubat Mudah ala Ustadz Hanan Attaki, Bikin Dosa Satu Tahun Diampuni
Amalan Masuk Surga untuk Para Istri, Cukup dengan 2 Hal Ini Saja Kata Ustadz Adi Hidayat
Penjelasan Buya Yahya Tentang Orang Cerdas, Ternyata Mereka yang Selalu Ingat Mati!
Pendek dan Mudah Dihapalkan, Ustadz Syafiq Riza Basalamah Beri Doa Supaya Ringan Timbangan di Akhirat
Rumus Hidup Bahagia ala Ustadz Adi Hidayat, Ternyata Hanya dengan Satu Hal Ini Saja!
Amalan Terbaik di waktu jumat hari ini, Ada Bacaan Dahsyat untuk Raih Janji Allah Kata Ustadz Abdul Somad