INILAHKORAN, Bandung,- Inilah prediksi line up Liga 2 Sriwijaya FC Vs RANS Cilegon FC. Pertandingan ini akan berlangsung di di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi, Rabu 22 Desember 2021.
Pertandingan ini diprediksi akan berjalan seru lantaran menjadi ajang adu taktik mantan pelatih Timnas.
Klub sepak bola milik artis Raffi Ahmad, RANS Cilegon FC yang dilatih oleh Rahmad Darmawan dan Sriwijaya FC yang dilatih oleh Nil Maizar.
Baca Juga: Gelorakan Gen-170, Partai Gelora Bakal Intervensi Ibu Hamil
Diketahui Nil Maizar menjadi juru taktik Timnas pada tahun 2012-2013, sedangkan Rahmad Darmawan menduduki kursi pelatih Timnas pada tahun 2013.
RANS Cilegon FC akan menjalani laga lanjutan delapan besar Liga 2 menghadapi Sriwijaya FC.
Jika anak asuh Rahmad Darmawan berhasil memenangkan pertandingan tersebut, artinya dia berhasil membawa RANS Cilegon FC menyapu bersih kemenangan di babak delapan besar.
Saat ini RANS Cilegon FC tengah memuncaki klasemen grup X dengan enampoin yang diraih hasil kemenangan melawan Persis Solo dan Persiba Balikpapan.
Artikel Terkait
RANS Cilegon FC Matangkan Persiapan, Ini Pembagian Grup Liga 2 2021
Penampakan Jersey Resmi Rans Cilegon Milik Raffi Ahmad, Penuh dengan 11 Sponsor
Selain 11 Sponsor, RANS Cilegon FC Perkenalkan Chairman Baru
Wanita Cantik Ini Bikin Rans Cilegon FC Tambah Semangat
Link Live Streaming RANS Cilegon FC Vs PSKC Cimahi: Laga Hidup Mati Klub Raffi Ahmad
Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini Rabu 15 Desember 2021, Saksikan Liga 2: RANS Cilegon FC Vs Persis Solo
Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini Rabu 22 Desember 2021, Saksikan Liga 2: Sriwijaya FC Vs RANS Cilegon FC
Link Live Streaming Liga 2 Sriwijaya FC Vs RANS Cilegon FC